Entri Populer

Selasa, 15 Februari 2011

Thank'z My Mom...


Wanita itu…
Yang mengajariku…
Tentang arti kesetiaan…

Wanita itu…
Yang mengajariku…
Tentang arti pengorbanan…

Wanita itu…
Yang mengajariku…
Tentang arti ketegaran…

Wanita itu…
Yang mengajariku…
Tentang arti cinta…

Wanita itu…
Yang mengajariku…
Tentang arti air mata…

Wanita itu…
“Ibuku… “
Bookmark and Share

Tidak ada komentar:

Posting Komentar